Aturan Sinus pada Segitiga dan Contoh Soalnya




      Tutorial Matematika - Oke, setelah sebelumnya saya membahas tentang Rumus Phytagoras dan Contoh Soalnya. Kali ini saya akan membahas tentang Aturan Sinus pada Segitiga dan Contoh Soalnya.

       Materi ini akan teman-teman jumpai pada SMA. Aturan sinus digunakan untuk menentukan sisi-sisi segitiga apabila diketahui sudut-sudutnya.

Untuk sembarang segitiga ABC berlaku :


Keterangan :

A = sudut A
B = sudut B
C = sudut C
a = panjang garis dihadapan sudut A
b = panjang garis dihadapan sudut B
c = panjang garis dihadapan sudut C



Contoh Soal :

1. Carilah panjang x pada gambar di bawah
 
     Jawab : Oke, penjelasannya ada pada gambar di bawah




#Aturansinus
#Aturansinussegitiga
#Menentukansisidengansudut





0 Response to "Aturan Sinus pada Segitiga dan Contoh Soalnya"

Post a Comment